PERANAN KOMIK BERMUATAN PENDIDIKAN KARAKTER DALAM PEMBELAJARAN SASTRA DI SEKOLAH DASAR UNTUK MENGOPTIMALKAN KETERAMPILAN MEMBACA

Detail Cantuman

NATIONAL SEMINAR PROCEEDINGS

PERANAN KOMIK BERMUATAN PENDIDIKAN KARAKTER DALAM PEMBELAJARAN SASTRA DI SEKOLAH DASAR UNTUK MENGOPTIMALKAN KETERAMPILAN MEMBACA

XML

Sastra diciptakan untuk dinikmati, dipahami dan dimanfaatkan oleh
masyarakat karena kesusastraan itu mencerminkan sistem budaya yang ada dalam
masyarakat. Karya sastra tidak hanya berfungsi sebagai alat penghibur dengan unsur
keindahan yang ada di dalamnya, tetapi lebih dari itu. Dalam pembelajaran sastra,
komik memiliki peranan penting untuk memberi stimulus kepada peserta didik agar
berminat membaca buku. Media komik bermuatan pendidikan karakter memberikan
gambaran jalan cerita apabila seseorang dihadapkan pada situasi kepentingan
mendesak dan menyampaikan informasi instruktif. Cerita yang disampaikan tidak
lepas dari nilai kebaikan yang akan selalu menang melawan kejahatan, cerita dengan
mengedepankan tokoh utama untuk selalu berbuat baik hingga mendapatkan hasil
dari kebaikannya. Makalah ini berusaha menguraikan secara ringkas dan praktis
tentang peranan komik bermuatan pendidikan karakter dalam pembelajaran sastra
untuk mengoptimalkan keterampilan membaca


Detail Information

Item Type
PROCEEDINGS
Penulis
Ida Komalasari - Personal Name
Student ID
0030126901
Dosen Pembimbing
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
Edisi
Published
Departement
Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan PGRI Banjarmasin : Banjarmasin.,
Edisi
Published
Subyek
No Panggil
Copyright
Lembaga Penerbit
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail